pemberdayaan perempuan dan pengembangan kepemimpinan untuk demokratisasi

well-being

REIKI: Salah Satu Pilihan Untuk Mensejahterakan Diri (Self Care) dan 'Well Being'

23/08/2015

Artikel ini bersumber dari Manual REIKI yang diciptakan oleh Gil Dekel (P.hd) dan Natalie Dekel (Mphil) – REIKI MASTER.
Diterjemahkan dan disusun oleh Ni Loh Gusti Madewanti (IWE-WELDD) selama proses penyembuhan dibawah pengawasan dr Paulus W. Halim Med.Chir [Padua – Italy].
Reiki adalah salah satu praktek Self-care dan Well-being yang dilakukan oleh IWE bersama dengan beberapa partner di Indonesia.

Self-Care : Ikhtiar Penting Perempuan Pembela HAM untuk Wujudkan Keamanan Terintegrasi

30/04/2015

Tulisan ini merupakan sebuah refleksi dari A.D. Kusumaningtyas dari organisasi RAHIMA (Pusat Pendidikan dan Informasi ISLAM dan Hak-hak Perempuan) yang merupakan mitra kerja dari IWE- WELDD.

Ibarat sebuah pohon besar, seringkali juga menghadapi berbagai hambatan dan tantangan, seperti daun yang kering di musim kemarau, hujan badai yang menerpa, angin kencang yang terkadang berpengaruh dalam kehidupan kita. Mulai dari ditentang oleh keluarga, dituduh sesat, dikejar-kejar aparat keamanan, mendapatkan intimidasi, kekerasan oleh massa, bahkan pembunuhan, seringkali dihadapi oleh para perempuan pembela hak asasi manusia (women human rights defenders) ini. Seringkali, mereka juga mengalami kelelahan bahkan abai terhadap diri sendiri, sehingga berpengaruh pada menurunnya stabilitas emosi juga penurunan kondisi fisik.

Baca lebih lengkap mengenai artikel ini pada website IWE-WELDD Perempuan Memimpin http://www.perempuanmemimpin.com/2014/12/self-care-ikhtiar-penting-perem....

Kunjungi laman Facebook Page Perempuan Memimpin https://www.facebook.com/pages/Perempuan-Memimpin

Subscribe to RSS - well-being